Kamis, 06 September 2018

Perangkat Pembelajaran PPkn Kelas 10 SMA Kurikulum 2013 revisi 2018

September 06, 2018
Pada kesempatan artikel ini Admin akan membagikan perangkat pembelajaran yang lengkap untuk memaksimalkan tugas Bapak dan Ibu dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar pada jenjang SMA Sekolah Menengah Atas. Seorang Guru dalam memberikan pembelajaran tentunya harus di barengi dengan perangkat pembelajaran yang lengkap agar materi yang diberikan dan jalannya kegiatan pembelajaran dapat terlaksana dengan baik dan benar sehingga tujua pembelajaran dapat tercapat.

Maka dari itu pada kesempatan artikel ini Admin akan membagikan perangkat pembelajaran untuk mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan PPKn. File yang dibagikan merupakan untuk kegiatan belajar mengajar Kurikulum 2013 di Kelas X (Sepuluh). Bagi Anda yang merupakan Guru pada mapel tersebut dan saat ini sedang membutuhkan perangkat pembelajaran seperti berikut, Anda dapat download pada link dibawah ini.
Perangkat pembelajaran PPKn yang Admin bagikan dibuat berdasarkan ketentuan Permendikbud Nomor 20, 21, 22, 23, 24, 53 Tahun 2016 Mengenai SKL, Standar Isi, Standar Proses, Standar Penilaian, KI dan KD, Serta Penilaian hasil belajar. Untuk K13 Revisi 2017.

BUKU K13
Buku Guru PPkn Kelas X ( Sepuluh SMA Kurikulum 2013 revisi 2017 ( Unduh Disini )
Buku Siswa PPkn Kelas X ( Sepuluh SMA Kurikulum 2013 revisi 2017 ( Unduh Disini )

PERANGKAT PEMBELAJARAN /BUKU KERJA 1 PPKn Meliputi : UNDUH
Silabus
Penetapan Indikator Pencapaian Kompetensi
Analisis Keterkaitan KI dan KD dengan IPK dan Materi Pembelajaran
Analisis Standar Kompetensi Kelulusan
Pemetaan Kompetensi dan Teknik Penilaian
KKM
Analisis Alokasi Waktu
Analisis Kompetensi
RPP

PERANGKAT PEMBELAJARAN /BUKU KERJA 2 PPKn Meliputi : UNDUH
Kode Etik
Ikrar Guru
Tata Tertib Guru
Alokasi Waktu
Pembiasaan Guru
Jurnal Guru Mengajar
Kalender Pendidikan
Program Tahunan
Program Semester

PERANGKAT PEMBELAJARAN /BUKU PENILAIAN PPkn : UNDUH
Lampiran Teknik dan Instrumen Penilaian
LPS Diri
LPS Observasi
LPS Teman Sebaya
LPS Jurnal
LPP Tes Tertulis PG
LPP Tes Terulis Uraian
LPP Observasi terhadap Diskusi Tanya Jawab dan Percakapan
LPP Penugasan
LPK Unjuk Kerja
LPK Proyek
LPK Produk
LPK Portofolio
Rekpaitulasi Lembar Penilaian
Lampiran Materi RPP 

Itulah file yang dapat Admin bagikan untuk mata pelajaran PPKn di Kelas 10, semoga file yang tersaji dapat memberikan manfaat dalam kegiatan pembelajaran yang Bapak dan Ibu laksankana di jenjang SMA di Tahun 2018.

Thanks for reading Perangkat Pembelajaran PPkn Kelas 10 SMA Kurikulum 2013 revisi 2018

Related Posts

Your Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Labels

Labels

Labels

Copyright © 2025 Arsip Pembelajaran. All rights reserved. Template by CB Blogger